Momentum Kebangkitan Teknologi Saatnya Menerbangkan Pesawat Buatan Anak Negeri

Momentum Kebangkitan Teknologi Saatnya Menerbangkan Pesawat Buatan Anak Negeri

Bagaimana kita tidak bangga, ada seorang anak bangsa yang mampu memecahkan kebuntuan dan ketidakpastian yang dihadapi industri pesawat terbang dunia selama 40 tahun tentang kerusakan yang terjadi pada badan pesawat (kulit luar pesawat yang terlihat halus mulus tanpa cacat namun sisi dalamnya keropos sehingga membahayakan).

Anak bangsa itu bernama BJ Habibie. Teori crack progression yang diciptakannya membuat pesawat lebih aman dan membuat nama Indonesia harum ke penjuru dunia.

Kini Pak Habibie mengajak segenap anak bangsa bahu membahu untuk mewujudkan mimpi terbesar bangsa ini: Menerbangkan Pesawat Sendiri.

Pak Habibie mengajak segenap penduduk negeri untuk ikut bersama-sama kembali mengharumkan nama bangsa.

Ini kesempatan bagi kita semua menjadi bagian dari sebuah gerakan membangkitkan teknologi anak negeri.

Saatnya kita terbangkan pesawat buatan sendiri.

Kalau mau jaket bomber seperti yang saya gunakan atau foto kalian ada di Pesawat R80 ( @pesawatr80 ) buatan Eyang Habibie, bisa dukung dengan cara:

1. Buka kitabisa.com/FahiraIdrisR80
2. Klik tombol “dukung sekarang”
3. Masukkan nilai dukungan

#TerbangkanPesawatIndonesia
#PesawatR80


Warning: count(): Parameter must be an array or an object that implements Countable in /home/u1207951/public_html/bangjapar.org/wp-content/themes/bangjapar/includes/single/post-tags-categories.php on line 7

0 Comments

No Comments Yet!

You can be first to comment this post!

Leave a Reply